Agan2 yang hobinya nge_download film & ingin membuat/menejemahkan subtitle pasti sudah pada tahu apa & bagaimana kegunaan dari Subtitle Edit tersebut. Bagi yang belum tahu akan saya jelaskan sedikit sepengetahuan saya mengenai penggunaan dari Subtitle Edit tersebut. Subtitle Edit adalah software yg fungsi/kegunaannya untuk membuat/mengedit subtitle. Selain untuk membuat/mengedit subtitle, masih banyak lagi fungsi/kegunaan dari Subtitle Edit tersebut. Oke, langsung saja saya buatkan sedikit tutorial dari penggunaannya di bawah ini, dan sebelumnya download dan install dulu software Subtilte Edit di PC/Laptop agan2. Untuk download sudah saya sediakan pada link yg di tujukan langsung ke website aslinya di bawah ini:
DOWNLOAD SUBTITLE EDIT
Tutorial Penggunaan Subtitle Edit
Ada banyak fungsi/kegunaan dari Subtitle Edit, namun di sini saya hanya akan membahas beberapa saja dari sepengetahuan saya mengenai Subtitle Edit tersebut.
1. Untuk Men_Translate_kan Bahasa Secara Otomatis (Google Translate) Langkah-langkahnya sbb:
a. Buka program software Subtile Edit
b. Open File Subtitle seperti pada gambar di bawah atau bisa juga menggunakan cara cepat dengan menekan tombol “Ctrl+O”
c. Klik Auto-tanslate, lalu Translate (powered by google)… atau cara cepat dengan menekan “Ctrl+Shift+G”
d. Pilih ke bahasa yg ingin di translate_kan, lalu tekan translate & secara otomatis akan di translate_kan ke bahasa yg agan2 inginkan, & setelah selesai tekan OK.
e. Save hasil translate_nya. Selesai.
2. Untuk Sync/Mengatur Timing Langkah-langkahnya:
a. Klik pada Synchronization, lalu Adjust all times (show earlier/later)… atau cara cepat dengan menekan “Ctrl+Shift+A”
b. Contreng/tandai “All lines” jika ingin sync/mengatur keseluruhan timingnya & “Selected lines only” jika ingin sync/mengatur satu persatu atau beberapa line-nya saja.
c. Atur waktu sesuai dengan yg agan2 inginkan, lalu tekan “Show earlier” untuk mempercepat/memajukan waktu timingnya & “Show later” untuk memperlambat/memundurkan waktu timingnya.
d. Save hasil sync/mengatur timingnya. Selesai.
3. Untuk merubah format subtitle
4. Untuk mulai membuat subtitle dari nol
5. Fungsi/kegunaan Import plan text…
6. Fungsi/kegunaan Import time codes…
7. Dll
Jika sempat akan saya kupas pada artikel selanjutnya atau bisa agan2 tanyakan pada kolom komentar & akan saya usahakan menjawab & menjelaskan sepengetahuan dari yg saya tahu mengenai penggunaan dari Subtitle Edit tersebut. Sekian,, Trim’s…
Enable or hide softcoded subtitle bawaan film dengan menggunakan SE bagaimana ya?
BalasHapusTrims.
Agar teks terjemahan tidak menumpuk dg yg aslinya bagaimana?
BalasHapus